Meningkatnya angka kematian ibu (MMRatio): apakah betul?

Authors

  • Dewa Nyoman Wirawan Program Studi Magister Ilmu Kesehatan Masyarakat Universitas Udayana, Bagian Ilmu Kedokteran Komunitas dan Ilmu Kedokteran Pencegahan Fakultas Kedokteran Universitas Udayana

DOI:

https://doi.org/10.53638/phpma.2014.v2.i1.p01

Abstract

Dengan demikian, perlu amat hati-hati bila memakai data SDKI tahun 2012  untuk menentukan pencapaian target MDGs di Indonesia. Penelitian lain yang juga mengukur kematian ibu secara nasional adalah Sensus Penduduk 2010 yang sampai saat ini belum dipublikasikan hasilnya. Ada baiknya MMRatio dari hasil Sensus Penduduk 2010 juga dipublikasikan secara transparan disertai ulasan tentang kelemahan-kelemahannya sehingga bisa dikaji oleh berbagai pihak yang pakar di bidangnya.

References

Bappenas (2010). Peta Jalan Percepatan Pencapaian Tujuan Pembangunan Milenium di Indonesia.

Statistics Indonesia, National Population and Family Planning Board, Ministry of Health, Macro International (2008). Indonesia Demographic and Health Survey 2007.

Statistics Indonesia, National Population and Family Planning Board, Ministry of Health, MEASURE DHS ICF International (2013). Indonesia Demographic and Health Survey 2012.

Badan Penelitian dan Pengembangan Kesehatan Departemen Kesehatan RI (2010). Laporan Nasional Riset Kesehatan Dasar (Riskesdas) Tahun 2010.

Badan Penelitian dan Pengembangan Kesehatan Departemen Kesehatan RI (2013). Pokok-Pokok Hasil Riskesdas Indonesia 2013.

Badan Penelitian dan Pengembangan Kesehatan Departemen Kesehatan RI (2008). Laporan Hasil Riset Kesehatan Dasar (RISKESDAS) Nasional 2007.

Downloads

Published

2014-07-01

How to Cite

Wirawan, D. N. . (2014). Meningkatnya angka kematian ibu (MMRatio): apakah betul? . Public Health and Preventive Medicine Archive, 2(1), 1. https://doi.org/10.53638/phpma.2014.v2.i1.p01

Issue

Section

Editorial

Most read articles by the same author(s)

1 2 3 4 5 6 > >>